Tina S merupakan gitaris cewek asal prancis, namaya mulai terkenal di dunia masa saat dirinya meng upload permainan gitarnya yang cetar membahana dengan mengcover lagu Eddie Van Halen “Eruption” dan “Arpeggio From Hell” By Yngwie Malmsteen ke situs berbagi video Youtube yang sukses di hujani jutaan view dan semburan komentar positive oleh pengunjung youtube.
Zoe Thompson merupakan Siswi dari Newbury Rock School di Inggris, pikirannya sangat berbeda dengan anak gadis se usianya pada umunya yang menyukai boneka, tapi zoe lebih memilih Gitar sebagai teman bermainya sehari-hari , Bahkan Zoe sudah bermain di The Mini Band sejak usia 8 tahun.
Rika X (Nick Name Youtube) merupakan gadis kecil yang sangat mahir dalam memainkan melodi gitar listrik!. Pasalnya gadis cilik berumur 8 tahun itu sangat apik saat jemarinya menyentuh tiap string yang ada.
Meski sekarang ia baru berumur 13 tahun, namun gitaris virtuoso cilik Indonesia ini telahberhasil memukau pemirsa Youtube selama beberapa tahun dengan teknik teknik gitar mematikan yang di milikinya. Bahkan ia telah di endors oleh brand gitar besar "Capareli Guitar".
Meliani Siti. S ,Gadis berhijab yang hebohkan medsos berkat video covernya di youtube bermain gitar lagu Hurglass by Lamb Of God menyedot banyak perhatian media mancanegara beberapa bulan lalu,
Meliani merupakan siswi kelas 3 di salah satu SMK di kota bandung. ia mulai belajar bermain gitar sejak kelas 5 SD dari sebuah gitar milik teman kakaknya. Ia mengakui hanya belajar otodidak. Pertama kali main gitar, melani tidak langsung memainkan musik metal. Memang semua butuh proses, seiring berjalannya waktu dan bertambahnya skill dan referensi. Musik yang lebih extreme menjadi pilihan gadis berusia 15 tahun ini.
Setelah Videonya di youtube di hujani komentar, pujian dan dukungan dari para pesohor metal, pemimpin redaksi laman musik MetalSuck, Axl Rosenberg juga memberikan pujian, bakan Axl juga berani bersumpah atas nama semua orang yang ada di metalsuck ,ia berani mencalonkan meliani menjadi gitaris baru band metal besar Megadeth.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar